Postingan

Tips menjadi SUPERVISOR yang PROFESIONAL, INTELEK dan memiliki ATTITUDE yang BAIK

Gambar
Apa kabar teman-teman, semoga kita semuanya dalam keadaan baik dan sehat-sehat saja ya. Hari ini saya akan memposting sedikit penjelasan tentang cara atau tips menjadi seorang Supervisor yang PROFESIONAL , INTELEK dan memiliki ATTITUDE yang BAIK . Jadi siapa tahu satu saat nanti teman-teman diberi kesempatan, menjabat sebagai supervisor ditempat anda bekerja, maka hargailah dan jalanilah jabatan anda dengan baik, bertanggungjawab dan profesional. Seorang Supervisor yang baik, tidak cukup hanya berhasil mencapai target yang ditentukan perusahaan perbulannya. Seorang supervisor harus memiliki kompetensi yang baik, dengan memiliki suatu kemampuan atau kecakapan dalam melaksanakan suatu tugas yang menjadi tanggung jawabnya. Seorang supervisor yang baik harus bekerja secara profesional, Seorang supervisor harus INTELEK atau cerdas, yaitu tidak gampang panik, berpikiran negatif, Emosi serta marah-marah. Seorang supervisor yang intelek akan memiliki kecerdasan, termasuk kreatifitas, kepri

Tips Menjadi PEMIMPIN yang IDEAL, BERKELAS dan PROFESIONAL

Gambar
Apa kabar teman-teman, semoga kita semuanya dalam keadaan baik, dan sehat-sehat saja ya. Hari ini saya akan memposting tentang Tips menjadi pemimpin yang baik dan profesional. Semoga bermanfaat ya, siapa tau satu saat nanti teman-teman menjadi seorang pemimpin di tempat anda bekerja. Tips Menjadi PEMIMPIN yang IDEAL, BERKELAS dan PROFESIONAL : 1. Jadilah Contoh yang Baik Seorang pemimpin atau Manajer, Supervisor atau yang sering disebut Leader, di ibaratkan sebagai cermin atau sebagai contoh bagi anak buah atau bawahan anda. Semua tindak tanduk atau kelakuan anda akan menentukan bagaimana bawahan anda bersikap. Oleh karena itu, sebagai seorang Pemimpin, maka anda harus memberikan contoh sikap yang baik terhadap bawahan anda. Misalnya, Anda ingin agar semua anak buah anda disiplin terhadap waktu, baik waktu kedatangan ke kantor, waktu pulang jam kantor, atau waktu kehadiran atau absensi dikantor, waktu kehadiran di meeting dan lainnya, maka mulailah dari diri anda sendiri sebagai pemim